Yang menjadi salah satu pertimbangan untuk berlangganan layanan vps (virtual private server) adalah kecepatan bandwidth vps itu sendiri, mengingat apabila bandwidth terlalu kecil maka akses ke vps atau website juga akan lebih lambat, dan sebaliknya apabila lebar bandwidth vps anda mumpuni maka kecepatan akses ke vps anda tentu akan lebih baik.
Dapatkan layanan vps dengan rata-rata speed bandwidth lebih dari 3 Gbps di Digitalocean
Saat ini untuk mengetahui kecepatan akses internet umumnya menggunakan layanaan dari speedtest.net, begitu pula dengan vps, kita dapat mengguankan layanan dari speedtest untuk cek kecepatan vps, Matt Martz telah membuat script speedtest-cli yang bagus. kita dapat memanfaatkan scritp tersebut dan mengunduhnya secara langsung dari github.
script speedtest-cli ini di bangun dengan menggunakan bahasa pemrogaman python dan juga berbasis command line interface, jadi pastikan di vps anda telah terinstall python dan juga sudah memiliki basic pengetehuan untuk menggunakan command line di linux.
Berikut kami sertakan tutorial cara mudah cek lebar bandwidt vps dengan menggunakan speedtest-cli.